Rabu, 08 April 2009

Speedboat Patkamla Milik Lanal Nunukan Berpatroli di Perairan Ambalat


Speedboat Patkamla Milik Lanal Nunukan Berpatroli di Perairan Ambalat
Speedboat Patkamla Milik Lanal Nunukan Berpatroli di Perairan Ambalat

SEBATIK - Sebuah speedboat Patroli Keamanan Laut (Patkamla) milik Lanal Nunukan, berpatroli di sekitar Pos Pengamanan Perbatasan Satgasmar Ambalat, patroli ini sering di lakukan karna pos Satgasmar sangat dekat sekali dengan Kota Tawao Malaysia. Tawao yang berbatasan langsung dengan Pulau Sebatik sangat rawan terhadap lalu lintas TKI ilegal, illegal fishing dan illegal logging. Untuk mengantisipasi hal tersebut, Korps Marinir menambah lima Pospamtas di Sei Bajau, Sei Taiwan, Balansiku, Tembaring dan Bambangan di Pulau Sebatik pulau terluar Indonesia di perairan Blok Ambalat. FOTO ANTARA/Eric Ireng/hm/hp/09

Tidak ada komentar:

Posting Komentar